Pemerintah Desa Air Tenang Lantik Perangkat Desa

Lesungnews.com

Pemdes Air Tenang kecamatan Napal Putih kabupaten Bengkulu utara beberapa waktu lalu Melaksanakan kegiatan, Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Kepala Seksi Kesejahteraan, dan kepala dusun atau kadun di hadiri oleh Perangkat Desa, BPD, Tokoh bertempat di Aula Kantor Desa air Tenang kecamatan napal putih Bengkulu utara.

Pemerintah desa melantik atau menunjuk seorang Kadun Satu (Kepala Dusun Satu) dan seorang Kasi Kesra (Kepala Seksi Kesejahteraan). Kadun Satu bertugas sebagai pemimpin di tingkat dusun dan membantu kepala desa dalam berbagai hal, termasuk dalam urusan pembangunan dan pelayanan masyarakat. Kasi Kesra bertugas membantu kepala desa dalam bidang kesejahteraan, seperti pengelolaan bantuan sosial, dan pembangunan infrastruktur yang berkaitan dengan kesejahteraan masyarakat, demikian jelas kepala desa air tenang suriadi kepada media beberapa waktu lalu.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *